KPU Kapuas Hulu Kembalikan Rp7,8 Miliar Dana Pilkada
JurnalisKapuasHulu.com – Langkah terpuji dilakukan KPU Kabupaten Kapuas Hulu yang telah mengembalikan sisa anggaran dana hibah Pilkada Serentak Tahun 2024 kepada Pemda Kapuas Hulu sebesar Rp7,8 milyar, Rabu (9/4) di ruang kerja