Bangun dan Rehab Pustu, Puskesmas serta Laboratorium di Kapuas Hulu Rp25 Miliar DAK Fisik Dikucurkan
JurnalisKapuasHulu.com – Tahun ini Dinas Kesehatan Dinas, PP dan Kabupaten Kapuas Hulu kembali mendapatkan DAK Fisik Kemenkes RI senilai kurang lebih Rp25 miliar. Dana ini akan digunakan untuk pembangunan dan rehab berat sejumlah