
Sekda Minta TPPS Gerak Cepat Turunkan Stunting
JurnalisKapuasHulu.com – Sekretaris Daerah Kapuas Hulu, Mohd Zaini membuka Rapat Koordinasi Tim Pecepatan Penurunan Stunting Semester ll Kabupaten Kapuas Hulu Tahun 2024, kegiatan tersebut dilakukan di Rumah Dinas Bupati Kapuas Hulu, Selasa